Bandung Counseling Service
Sampai akhir tahun 2000, BCS 2010 telah menangani 2905 kasus yang tercatat. Untuk menunjang pelayanan terhadap klien, BCS 2010 telah menyediakan psikotes untuk mengetahui minat dan bakat, kepribadian, ataupun kelainan jiwa klien. Kerjasama dengan lembaga lain juga telah dilakukan BCS 2010, misalnya dengan Lembaga Pemasyarakatan . Selain itu, BCS 2010 telah menyelenggarakan seminar dan training tentang penerapan konseling di Gereja dan sekolah Juga siaran Ruang Keluarga di Radio Maestro 92.5 FM dan TWR Guam.
---------------------------------------------------------- Pilihan Tepat Mengatasi Masalah Anda ----------------------------------------------Bandung Counseling Service 2001